Cara ke Merlion Park dengan Mudah (How to go Merlion Park Easily)


Merlion adalah patung dengan badan ikan namun berkepala singa. Lokasi merlion ini dekat dengan Marina Bay, Singapore. Taman Merlion adalah salah sebuah wisata populer di Singapore dan sebagai landmark nya singapore. Lokasi taman ini berdekatan dengan hotel terkenal, One Fullerton (biasanya hotel yang tua dna menarik ini yang menjadi patokan para turis untuk menemukan lokasi Merlion). Patung ini tingginya sekitar 8,5 meter dan berat 7 ton.

Untuk menuju ke Taman Merlion, anda bisa menggunakan MRT menuju ke stasiun Raffles Place dan ambil exit G (banyak exitnya, tapi saya biasa ambil exit ini) dan berbelok kanan menuju ke Sungai Singapore. Setelah itu anda belok kanan lagi menuju ke arah sebelah hotel Furllerton (Posisi kanan anda hotel dan kiri anda sungai Singapore atau singapore river). Setalahnya anda akan menemukan jalan dan nampak taman merlion di seberang jalan sana. Maka menyebranglah di tempat yang disediakan menuju ke taman tersebut. Setalahnya anda bisa menikmati tempat wisata andalah Singapore tersebut. 

Merlion, which has the body of a fish and the head of a lion. Merlion park is located near Marina Bay, Singapore. This park is a popular Singapore tourist attraction and a Singapore landmark. The Merlion park is located adjacent to the famous hotel, One Fullerton. Measuring 8.6 metres high and weighing 70 tonnes.

To get to Merlion Park, catch the MRT to Raffles Place station and take the exit G and turn right towards the Singapore River. After that you should go turn right beside of Fullerton Hostel. From there you’ll see highway. Across of that highway, you'll get Merlion park with Merlion Statue.


Tag:
Cara ke merlion park, cara ke patung singapura, how to go merlion park, how to go merlion statue, merlion park, patung singa

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.